Pilihlah jawaban yang paling benar (A, B, C atau D) dari soal-soal berikut!
1. Allah SWT menciptakan makhluk hidup beranekaragam. Keanekaragaman makhluk hidup tampak pada perbedaan ciri dan karakteristik. Tabel berikut menunjukkan ciri-ciri makhluk hidup.
Spesies |
Ciri-Ciri Makhluk Hidup |
A |
Berspora, berbatang jelas |
B |
Berspora, tidak berbatang jelas |
C
|
Tidak berspora, biji tertutup, berkeping satu
|
D |
Tidak
berspora, biji tertutup, berkeping
dua, berbunga kupu-kupu |
E |
Tidak
berspora, biji tertutup, berkeping
dua, berbunga terompet |
F |
Tidak berspora, biji terbuka |
(B) Lumut, suplir, kedelai, terong, melinjo, dan jagung
(C) Suplir, lumut, jagung, kedelai, terong, dan melinjo
(D) Terong, lumut, suplir, jagung, kedelai, dan melinjo
(B) Suidae
(C) Susidae
(D) Suicidae
(B) Saat fertilisasi, dimana mitokondria sperma terletak di bagian ekor sperma dan bagian tersebut tidak ikut masuk ke dalam ovum.
(C) Saat fertilisasi, dimana mitokondria sperma terletak di bagian leher sperma dan bagian tersebut meluruh di dalam ovum.
(D) Saat fertilisasi, dimana mitokondria sperma terletak di bagian ekor sperma dan bagian tersebut meluruh di dalam ovum.
Lebih detail>>>
(B) Indole Acetic Acid
(C) Abscicic Acid
(D) Benzyl Amino Purin
7. Cermati pernyataan berikut.
II. Sulur akan melilit saat disentuh
III.Bunga tulip mekar saat musim semi
IV. Sel reproduktif jantan yang mendekati organ reproduktif betina
V. Arah tumbuh akar yang mendekati pusat bumi
Gerakan nastik ditunjukkan pada pernyataan…
(B) II and III
(C) III and IV
(D) Hanya III
(B) Imbibisi biji terjadi karena air hujan, air hujan yang bersifat asam mengalirkan GA3 untuk transkripsi DNA, translasi RNA menjadi α- amilase, hidrolisis pati terjadi, digunakan sebagai zat tumbuh radikula dan plumula
(C) Imbibisi biji terjadi karena air hujan yang bersifat asam, air mengalir mengaktifkan α- amilase, hidrolisis pati terjadi, digunakan sebagai zat tumbuh radikula dan plumula
(D) Imbibisi biji terjadi karena air, mengaktifkan α- amilase, hidrolisis pati terjadi, digunakan sebagai zat tumbuh radikula dan plumula
Substansi perkecambahan disini adalah hormon giberelin dan enzim-enzim. Giberelin (GA3) pada benih akan segera aktif setelah imbibisi air terjadi dan mendorong terbentuknya enzim-enzim seperti α-amilase, protease, ribonuklease, fosfatase dan β-glukonase. Lebih detail>>>
9. Perhatikan gambar berikut.Diantara tanaman yang disebutkan dalam Al- Quran berikut:
6. Mentimun
(B) Zaitun, Pisang, Bawang merah, Bawang putih
(C) Kurma, Anggur, Mentimun, Pisang
(D) Anggur, Pisang, Mentimun, Kacang adas
(B) Biometrik
(C) Biospeleologi
(D) Bioarkeologi
Pembahasan
Biomimetika (biomimetics) adalah istilah yang digunakan untuk mendeskripsikan material, mekanisme dan sistem yang dibuat oleh manusia dengan jalan meniru desain dan sistem yang terdapat di alam, terutama untuk bidang-bidang: robotika, teknologi nano, kecerdasan buatan, dan pertahanan.
Ini diawali oleh kekaguman manusia akan kesempurnaan dan kehebatan beberapa jenis hewan/organisme:
- kehebatan manuver terbang lalat yang melebihi helikopter paling canggih
- sistem pengkondisian udara di dalam sarang rayap dalam hal peralatan dan efisiensi jauh lebih unggul dibanding buatan manusia
- tranmisi frekuensi tinggi oleh kelelawar lebih efisien dan sensitif dibanding radar buatan manusia
- kemampuan alga menghasilkan cahaya dengan mengkombinasikan beberapa substansi kimia tanpa mengemisikan panas sama sekali
- bagaimana rantai DNA bisa menyimpan seluruh informasi yang terkandung dalam suatu makhluk hidup
- bagaimana sebuah kerang bisa membentuk cangkang berbahan keramik dengan cara laminasi pada suhu hanya 10 dejat celsius sedangkan manusia memerlukan suhu ribuan derajad untuk menciptakan material serupa
- bagaimana salah satu jenis laba-laba mampu menghasilkan sutera untuk jaringnya dengan kekuatan tarik yang melebihi baja.
Satu hal lagi bahwa teknologi-teknologi di alam ini sudah teruji keandalannya selama ribuan bahkan jutaan tahun pada beberapa jenis hewan/organisme.
11. Dikutip dari HR Muslim no. 2033 dan Ahmad 14218 “... Jika sudah selesai makan maka hendaknya jari jemari dijilati karena tidak diketahui di bagian manakah makanan tersebut terdapat berkah.” Hikmah dari sunnah tersebut tampak pada...(B) Enzim ptialin pada air liur dapat membersihkan jari-jari dan membantu proses pencernaan
(C) Lisozim pada air liur menjadi antibiotik
(D) Sublingual lipase pada air liur akan membantu mencerna lemak
(B) Kemampuan setiap sel untuk dapat memperbanyak diri dalam seluruh kemungkinan perkembangan
(C) Kemampuan setiap sel untuk membelah diri dan menghasilkan semua sel dalam organisme tersebut termasuk lapisan atau jaringan ekstraembrio
(D) Kemampuan setiap sel untuk membentuk kalus sebelum menjadi individu baru
Pembahasan
Totipotensi dalam biologi sel menunjukkan kemampuan suatu sel
untuk dapat memperbanyak diri dalam keseluruhan (total) kemungkinan
perkembangan yang dimungkinkan. Kata sifat totipoten lebih banyak dipakai.
Setiap sel dalam satu tumbuhan memiliki informasi genetik yang sama.
Sel ini memiliki kemampuan untuk tumbuh menjadi individu baru yang utuh
seperti induknya, karena mampu melakukan seluruh aktivitas metabolisme
dan mengekspresikan semua informasi genetiknya di bawah kondisi yang
memenuhi syarat sehingga dapat membentuk organisme yang lengkap dan
terdiferensiasi penuh. Potensi sel ini disebut totipotensi atau berpotensi penuh.
(B) CO2 membuat larutan kapur berwarna merah muda yang bersifat basa menjadi jernih dan bersifat tidak basa
(C) Kandungan asam karbonat H2CO3 pada air konsumsi dapat menyebabkan asidosis apabila menghirup udara di dalam gelas dan meniup di dalamnya menjadi kebiasaan
(D) Oksigen (O2) membuat larutan kapur berwarna merah muda yang bersifat asam menjadi jernih dan bersifat basa
Ca(OH)2 + CO2 ---> CaCO3 + H2O
15. Quran surat An-Nuur ayat 45 menyebutkan bahwa “Dan Allah telah menciptakan semua jenis hewan dari air, maka sebagian dari hewan itu ada yang berjalan di atas perutnya dan sebagian berjalan dengan dua kaki sedang sebagian (yang lain) berjalan dengan empat kaki...”. Salah satu yang berjalan menggunakan perut adalah golongan Phylum Nematoda. Gambar di bawah ini adalah penampang melintang tubuh nematoda.
Bagian yang menunjukkan bagian Dorsal Nerve Cord sebagai pusat syaraf dorsal, Pseudocoel, Testis, Intestin, dan Saluran Sekretori berturut- turut ditunjukkan oleh huruf...
(B) E, A, D, C, B
(C) C, D, B, E, A
(D) C, D, B, A, E
Pembahasan
16. Qurrota A’yun siswa madrasah Tsanawiyah melakukan percobaan uji golongan darah. Darah sampel menggumpal setelah ditetesi serum alfa dan alfa beta, tidak menggumpal ketika diteteskan anti b dan serum anti rhesus. Golongan darah Qurrota A’yun adalah...
(B) B+
(C) O-
(D) AB+
Tabel aglutinasi golongan darah dengan serum anti A, Anti B dan anti AB
Tipe Rhesus ini pertama kali ditemukan pada eritrosit kera spesies Maccacus rhesus.
(B) 2 and 3
(C) 3 and 4
(D) 4 and 5
19. “Dan makanlah makanan yang halal lagi baik dari apa yang Allah telah rezekikan kepadamu, dan bertakwalah kepada Allah yang kamu beriman kepada-Nya.” (QS. Al- Maidah ayat 88) Kriteria halal tidak terlepas dari unsur thayyib. Apa yang kita konsumsi harus halal dan thayyib. Berikut ini disajikan daftar bahan konsumsi yang halal dikonsumsi:
2. Ikan lele
3. Bawang merah
4. Tape singkong
(B) Tape singkong halal dikonsumsi selama tidak berlebihan, namun air tape singkong jelas haram dikonsumsi apabila sengaja untuk diambil sarinya
(C) Ikan lele yang diberi makan kotoran, namun dagingnya sudah tidak berbau kotoran lagi tetaplah haram dikonsumsi
(D) Bawang merah yang ditanam menggunakan
pupuk kandang kotoran babi, halal dikonsumsi
Soal selanjutnya masih proses
-- DAFTAR SOAL LATIHAN -- - SOAL FISIKA DAN PEMBAHASAN KSN 2020 - SOAL FISIKA DAN PEMBAHASAN KSN 2019 - SOAL FISIKA DAN PEMBAHASAN KSM 2019 - SOAL FISIKA DAN PEMBAHASAN KSN 2018 - SOAL FISIKA DAN PEMBAHASAN KSM 2017 - SOAL FISIKA DAN PEMBAHASANKSM 2015 - SOAL BIOLOGI & PEMBAHASAN KSN 2020 - SOAL BIOLOGI & PEMBAHASAN KSN 2019 - SOAL BIOLOGI & PEMBAHASAN KSM 2019 - SOAL BIOLOGI & JAWABAN KSM PROVINSI - SOAL IPA & PEMBAHASAN KSM MTS 2018 - SOAL US : B. INDONESIA-1 KELAS 9 - SOAL US : B. INDONESIA-2 KELAS 9 - SOAL US : B. INGGRIS-1 KELAS 9 - SOAL US : B. INGGRIS-2 KELAS 9 - SOAL US : MATEMATIKA-1 KELAS 9 - SOAL US : IPA-1 KELAS 9 - SOAL US : IPS-1 KELAS 9 - SOAL US : IPS-2 KELAS 9 - SOAL US : SENI BUDAYA-1 KELAS 9 - SOAL US : SENI BUDAYA-2 KELAS 9 - SOAL US : PRAKARYA-1 KELAS 9 - SOAL US : LAINNYA MASIH PROSES... - SIMULASI UJIAN SEKOLAH - PAS/UAS IPA KLS 7 SMT GANJIL - PAS/UAS IPA KLS 8 SMT GANJIL - PAS/UAS IPA KLS 9 SMT GANJIL - UAS PRAKARYA KLS 7 SMT 1 - PAS-UAS PRAKARYA 8 GANJIL - UAS MATEMATIKA KLS.7 SMT 1 - UAS IPS KLS.7 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.8 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.9 SMT 1 Semoga Pembahasan SOAL KSN IPA - FISIKA Tingkat SMP/MTs ini bermanfaat dan bisa memberikan semangat untuk selalu berlatih. Salam sukses!!!!
Install Aplikasinya di Android, Berikut Link Downloadnya: Rumah Belajar.APK
AJAK TEMAN-TEMAN BELAJAR, dengan cara KLIK TOMBOL SHARE DI BAWAH INI!
terima kasih
BalasHapusditunggu nomor selanjutnya
Ditunggu pembahasan selanjutnya...
BalasHapusTrimakasih sangat bermanfaat
BalasHapus