Mengerjakan latihan soal adalah salah satu kegiatan yang dapat memperkuat pengetahuan kita terhadap suatu materi. Semakin sering kita melakukan latihan soal, maka semakin kuat pemahaman kita terhadap materi. berikut latihan soal yang dapat dikerjakan!
Petunjuk: Pilihlah Jawaban yang kamu anggap benar!
B.
C.
D.
25. Muatan P menolak muatan Q, muatan Q ditarik oleh muatan R, muatan R ditolak oleh muatan S, dan muatan S ditarik muatan T. Jika Q bermuatan positif, maka pernyataan muatan listrik yang benar adalah....
A. P dan R negatif
B. P dan R positif
C. S dan T negatif
D. R dan S negatif
26. Perhatikan gambar berikut!
Bagian sel saraf yang berfungsi sebagai tempat terjadinya tarik menarik muatan listrik ditunjukan oleh nomor....
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
27. Berbagai hewan yang memiliki kemampuan menghasilkan muatan listrik umumnya memiliki sistem khusus pada tubuhnya yang disebut sebagai....
A. elektrisitas
B. elektroda
C. elektroreseptor
D. neurotransmitter
28. Komputer milik Ayu terkadang “menyengat” ketika dialiri arus listrik. Ayu lalu mengubungkan komputernya ke lantai kamar. Perbuatan Ayu ini bertujuan....
A. menetralkanbumi
B. mengambilelektrondaribumi
C. mengalirkan proton kebumi
D. mengalirkanelektronkebumi
29. Tiga buah lampu bertuliskan 10 watt dirangkai seperti gambar berikut:
Jika saklar S ditutup, kejadian yang benar pada rangkain di atas adalah....
A. lampu A menyala paling terang, lampu B dan lampu C redup
B. lampu B menyala paling terang, lampu A dan lampu C redup
C. lampu A, lampu B, lampu C menyala berbeda-beda
D. lampu A, lampu B, lampu C menyala sama terang
30. Diantara grafik berikut, yang menyatakan hubungan antara beda potensial dengan kuat arus listrik adalah....
A.
B.
C.
D.
31. Perhatikan gambar berikut!
Maka besarnya arus listrik yang mengalir pada rangkaian tersebut adalah....
A. 0,25 A
B. 0,5 A
C. 1 A
D. 2 A
32. Sebuah ketel listrik dihubungkan kesumber tegangan 12 volt. Jika elemen pemanas memiliki hambatan 12 Ω, maka energi listrik yang digunakan selama 10 menit sebesar....
A. 1.800 J
B. 3.600 J
C. 7.200 J
D. 14.400 J
33. Sebuah sekering dipasang pada tegangan 250 V, menyebabkan arus mengalir 2 A. Besarnya daya sekering tersebut adalah....
A. 2 W
B. 125 W
C. 220 W
D. 500 W
34. Perhatikan gambar sebuah accu dan lampu berikut!
Ketika lampu tersebut dihubungkan dengan kawat penghantar kesebuah accu, maka proses perubahan energi yang terjadi hingga lampu dapat menyala adalah....
A. energi kimia -> energi listrik -> energi cahaya + energi kalor
B. energi listrik -> energi cahaya -> energi gerak + energi kalor
C. energi kimia -> energi cahaya -> energi listrik + energi kalor
D. energi gerak -> energi listrik -> energi cahaya + energi kalor
35. Salah satu upaya penghematan energi listrik adalah
A. menggunakan oven listrik untuk memanaskan makanan
B. menggunakan lampu bohlam dengan daya yang besar agar terang
C. seluruh instalasi listrik di rumah menggunakan rangkaian paralel
D. membiarkan kabel terhubung dengan stop kontak meskipun tidak menggunakan peralatan listrik
Atau
Mengerjakan latihan soal adalah salah satu kegiatan yang dapat memperkuat pengetahuan kita terhadap suatu materi. Bentuk Soal dan Jawaban dalam Simulasi Tes ini dibuat acak sehingga dapat memperkuat pemahaman. Nah, Berikut ini adalah beberapa soal simulasi rumah belajar elpedia yang bisa dijadikan untuk latihan:
-- DAFTAR SIMULASI TES -- - SOAL PENAFASAN HEWAN KLS 5 SD - UAS MATEMATIKA KLS.7 SMT 1 - UAS IPS KLS.7 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.8 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.9 SMT 1 - UAS IPA KLS 7 SMT 1 - UAS PRAKARYA KLS 7 SMT 1 - UAS IPA KLS 8 SMT 1 - UAS PRAKARYA KLS 8 SMT 1 - UAS IPA KLS 9 SMT 1 - SOAL PENCERNAAN MANUSIA-1 - SOAL PENCERNAAN MANUSIA-2 - SOAL AKM IPA MTS - SIMULASI TES Dan Lain-lain....
-- DAFTAR SIMULASI TES -- - SOAL PENAFASAN HEWAN KLS 5 SD - UAS MATEMATIKA KLS.7 SMT 1 - UAS IPS KLS.7 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.8 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.9 SMT 1 - UAS IPA KLS 7 SMT 1 - UAS PRAKARYA KLS 7 SMT 1 - UAS IPA KLS 8 SMT 1 - UAS PRAKARYA KLS 8 SMT 1 - UAS IPA KLS 9 SMT 1 - SOAL PENCERNAAN MANUSIA-1 - SOAL PENCERNAAN MANUSIA-2 - SOAL AKM IPA MTS - SIMULASI TES Dan Lain-lain....
Simulasi Tes Online ini dibuat agar bagaimana seseorang dapat memahami karakteristik model Ujian yang sesuai. Untuk memperkuat daya ingat, maka tampilan SOAL dan JAWABAN diacak, yaitu nomer Urut Soal dan Susunan Pilihan Jawaban selalu berubah-ubah sehingga membutuhkan pemahaman dan ingatan yang kuat untuk mengulangi Simulai Tes ini. Semoga Simulasi tes ini bermanfaat dan bisa memberikan semangat untuk selalu berlatih. Salam sukses!!!! Rumah Belajar Elpedia
Tags :
Soal
0 comments:
Posting Komentar