SOAL PTS BAHASA ARAB KELAS 1 Madrasah Ibtidaiah Semester GANJIL

Hai Sobat elpedia!! Berikut ini adalah Latihan mengerjakan SOAL PTS BAHASA ARAB KELAS 1 GANJIL. Yuk Gaes!!!.. Buktikan bahwa kamu HEBAT!!!
SELAMAT MENGERJAKAN

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan memilih jawaban yang kamu anggap benar!


SOAL 1

ثَلَاثَةٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ...

A. 5
B. 4
C. 3




SOAL 2

عَشْرَةٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A.10
B.9
C.8




SOAL 3

Bahasa arab dari angka 5 adalah ....

A.
ثَلَاثَةٌ
B.
أَرْبَعَةٌ
C.
خَمْسَةٌ




SOAL 4

Bahasa arab dari angka 2 adalah ....

A.
وَاحِدٌ
B.
اِثْنَانِ
C.
ثَلَاثَةٌ




SOAL 5

سِتَّةٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A.6
B.7
C.8




SOAL 6

كِتَابٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A.penggaris
B.kitab
C.papan tulis




SOAL 7

كُرْسِيٌّ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A.kursi
B.meja
C.buku




SOAL 8

سَبُّوْرَةٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A. kursi
B. kitab
C. papan tulis




SOAL 9

Bahasa arab dari kata "Bangku" adalah ....

A.
مَقْعَدٌ
B.
سَبُّوْرَةٌ
C.
خِزَانَةٌ




SOAL 10


Bahasa arab dari kata "Kitab" adalah ....

A.
سَبُّوْرَةٌ
B.
كِتَابٌ
C.
كُرْسِيٌّ




SOAL 11

رَأْسٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A. dahi
B. kepala
C. mata




SOAL 12

عَيْنٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A.mata
B.hidung
C.telinga




SOAL 13

فَمٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....

A.kepala
B.alis
C.mulut




SOAL 14

Bahasa arab dari kata "Rambut" adalah ....

A.
شَعْرٌ
B.
أُذُنٌ
C.
وَجْهٌ




SOAL 15


Bahasa arab dari kata "Hidung" adalah ....

A.
عَيْن
B.
أَنْفٌ
C.
شَعْرٌ




II. Isilah titik-titik di bawa ini dengan jawaban yang benar!

SOAL 16

كِتَابٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....





SOAL 17

كُرْسِيٌّ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....





SOAL 18

وَاحِدٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....





SOAL 19

ثَلَاثَةٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....





SOAL 20

ثَمَانِيَةٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....





SOAL 21

رَأْسٌ
Arti Lafadz bahasa arab di atas adalah ....





SOAL 22

Bahasa arab dari angka 5 adalah ....





SOAL 23


Bahasa arab dari kata "Mata" adalah ....





SOAL 24


Bahasa arab dari kata "Papan Tulis" adalah ....





SOAL 25


Bahasa arab dari angka 10 adalah ....






LATIHAN LAGI SOAL LAINNYA

-- DAFTAR SOAL LATIHAN -- - SOAL PTS KLS 1 TEMA-1 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 1 TEMA-1 SUB 3 & 4 - SOAL PTS KLS 1 TEMA-2 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 1 TEMA-2 SUB 3 & 4 - SOAL PTS KLS 2 TEMA-1 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 2 TEMA-1 SUB 3 & 4 - SOAL PTS KLS 2 TEMA-2 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 2 TEMA-2 SUB 3 & 4 - SOAL PTS KLS 3 TEMA-1 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 3 TEMA-1 SUB 3 & 4 - SOAL PTS KLS 3 TEMA-2 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 3 TEMA-2 SUB 3 & 4 - SOAL PTS KLS 4 TEMA-1 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 4 TEMA-1.3 & TEMA-2.1 - SOAL PTS KLS 4 TEMA-2 SUB 2 & 3 - SOAL PTS KLS 4 TEMA-3 SUB 1 & 2 - SOAL PTS KLS 4 TEMA-3 SUB 3 - SIMULASI UJIAN SEKOLAH - PAS/UAS IPA KLS 7 SMT GANJIL - PAS/UAS IPA KLS 8 SMT GANJIL - PAS/UAS IPA KLS 9 SMT GANJIL - UAS PRAKARYA KLS 7 SMT 1 - PAS-UAS PRAKARYA 8 GANJIL - UAS MATEMATIKA KLS.7 SMT 1 - UAS IPS KLS.7 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.8 SMT 1 - UAS MATEMATIKA KLS.9 SMT 1 Semoga Latihan SOAL PTS BAHASA ARAB KELAS 1 Madrasah Ibtidaiah Semester GANJIL ini bermanfaat dan bisa memberikan semangat untuk selalu berlatih. Salam sukses!!!!
Install Aplikasinya di Android, Berikut Link Downloadnya: Rumah Belajar.APK
AJAK TEMAN-TEMAN BELAJAR, dengan cara KLIK TOMBOL SHARE DI BAWAH INI!

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

0 comments:

Posting Komentar